Pages

 

Sabtu, 06 September 2008

Firefox 3.1 Alpha 2 Dirilis

0 Comment
Mozilla telah mengumumkan rampungnya versi alpha kedua dari Firefox 3.1 (tips dari LouCypher). Versi terbaru ini mendukung elemen HTML 5 'video' dan beberapa fitur baru seperti cara visualisasi tab baru dan optimisasi backend untuk meningkatkan kompatibilitas dengan standar web seperti CSS 3 dan HTML...
Read more...

Google Chrome (BETA) untuk Windows

0 Comment
Satu kotak untuk semua fungsi Masukkan alamat di panel alamat dan dapatkan saran untuk halaman Web serta pencarian. Gambar kecil untuk situs-situs top AndaAkses halaman favorit Anda dengan kecepatan yang luar biasa dari tab baru yang mana saja. Cara pintas untuk mengakses aplikasi AndaDapatkan cara pintas desktop untuk membuka aplikasi Web favorit Anda.Selengkapnya tentang Google Chrome »Download Google Chr...
Read more...

Menjalankan Banyak Account Yahoo Messenger

0 Comment
Yahoo Messenger (YM) merupakan salah satu messenger yang paling dipakai untuk berkomunikasi via media teks (chat) secara online. Dengan menggunakan YM Anda dapat berkomunikasi dengan teman, saudara atau relasi. Normalnya Anda hanya dapat menjalankan satu kali YM pada saat bersamaan. Dengan tips berikut ini Anda bisa menjalankan YM beberapa kali sehingga pada saat yang sama Anda dapat login dengan menggunakan beberapa account yahoo Anda. Caranya adalah sebagai berikut: 1. Jalankan registry editor dengan cara klik tombol Start - Run. Ketik regedit lalu tekan enter. 2. Masuk ke key HKEY_CURRENT_USER\Software\Yahoo\Pager\Test. ...
Read more...

Kamis, 04 September 2008

BENARKAH BUMI MENGELILINGI MATAHARI?

0 Comment
BENARKAH BUMI MENGELILINGI MATAHARI? Oleh: Asy-Syaikh Muhammad bin Sholih Al-’Utsaimin rahimahullah Dhohir dalil-dalil syar’I menetapkan bahwa mataharilah yang berputar mengelilingi bumi dan dengan perputarannya itulah yang menyebabkan terjadinya pergantian siang dan malam dipermukaan bumi, tidak ada hak bagi kita untuk melewati dhohir dalil-dalil ini kecuali dengan dalil yang lebih kuat dari hal itu yang memberi peluang bagi kita untuk mentakwilkan dari dhahirnya. Diantara dalil-dalil yang menunjukkan bahwa matahari berputar mengelilingi bumi sehingga terjadi pergantian siang dan malam adalah...
Read more...

MEMBERI SALAM

0 Comment
Sebagai seorang muslim, sudah seharusnya kita selalu memberi salam satu sama lain. Namun pada zaman sekarang banyak di antara kita yang melalaikan sunnah yang satu ini. Padahal banyak sekali dalil baik dari Al-Qur'an maupun Al-Hadits yang menganjurkan agar kita selalu memberi salam kepada sesama muslim. Firman Allah SWT : Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu memasuki rumah yang bukan rumahmu sebelum meminta izin dan memberi salam kepada penghuninya.Yang demikian itu lebih baik bagimu, agar kamu (selalu) ingat. (QS. 24:27) Ibnu Jarir...
Read more...

BAHAYA VALENTINE

0 Comment
Memasuki bulan Februari, kita menyaksikan banyak media massa, mal-mal, pusat-pusat hiburan bersibuk-ria berlomba menarik perhatian para remaja dengan menggelar acara-acara pesta perayaan yang tak jarang berlangsung hingga larut malam bahkan hingga dini hari. Semua pesta tersebut bermuara pada satu hal yaitu Valentine's Day atau biasanya disebut hari kasih sayang. Biasanya pada 14 Februari mereka saling mengucapkan "selamat hari Valentine", berkirim kartu dan bunga, saling bertukar pasangan, saling curhat, menyatakan sayang atau cinta.Sangat disayangkan banyak ABG khususnya teman-teman kita, para...
Read more...

Adakah kau lupa

0 Comment
Album : Munsyid : Alarmme Adakah Kau LupaAlbum : AlamiMunsyid : Alarm Mehttp://liriknasyid.com Am Adakah kau lupa GKita pernah berjaya AmAdakah kau lupa GKita pernah berkuasa C DmMemayungi dua pertiga dunia F EMerentas benua melayar samudera C DmKeimanan juga ketaqwaan F ERahsia mereka capai kejayaanAm CBangunlah wahai anak bangsa GKita bina kekuatan jiwa F E AmTempuh rintangan perjuanganAm GGemilang generasi yang silamAm ...
Read more...

Indahnya Alam

0 Comment
Album : Alami Munsyid : Alarm Me D Bbm BmSubhanallah....G Ahu.. u.. u.... D BmIndahnya alam ciptaan Tuhan, G AAlangkah damainya ditepian pantai D BmDisitu terserlah kebesaran-Mu G A DYa Allah bagi mereka yang cinta pada-Mu D BmIndahnya langit tidak bertiang G ALautan luas terbentang D F#m BmFajar dan senja silih berganti G A DSemuanya tunduk dan patuh pada-Mu Bm A D BmAlangkah besarnya nikmat-Mu pada hamba di sini G A B BmBetapa hebatnya kasih-Mu...uuu G...
Read more...

Umatku

0 Comment
Album : Senandung Kehidupan Munsyid : Alaqadarna C DmUmatku...umatku...umatku G CItulah kata terakhir rasululloh C DmUmatku...umatku...umatku G CItulah yang slalu dipikirkan rosulullohRef Am EmBaik budimu.......Baik pekertimu F C GBaik akhlakmu menjadi tauladan kita semua Am EmSetiap perkataan setiap perbuatan F C GHendaklah seperti Rasulul...
Read more...

Hidup Itu Pilihan

0 Comment
Album : Senandung Kehidupan Munsyid : Alaqadarna Am Hidup itu pilihan EmAntara Baik dan buruk FPilihlah yang terbaik GUntuk hidupmu AmKarena hidup di dunia EmHanya sementara waktu FAmalan yang shaleh GJadi bekalan utamaAm Em F Goh......oh.......oh.......ohRef Am Em Peliharalah..... Dirimu F GDan keluargamu dari api neraka Am Emqu....anpusikum..... F GWa ahlikum.....nara... Am Jadilah hamba yang beriman Em F GDan beramal shaleh untuk hidup di akhirat sana...
Read more...

Aku Bersujud

0 Comment
Munsyid : Acha feat Irwansyah Acha feat Irwansyah - Aku BersujudIntro : G C Am G G CG DAku malu berharap Engkau mengerti lagiAm Datas kesalahan yang pernah aku perbuatG Chati dan perasaanku mulai terujiAm Dselembut do'a dalam hati Kau mengetahuiC G Am C Dkala panggilanMu ku mohon ampunilah aku G Caku bersujud.. aku berdo'aAm Dhanyalah padaMu.. Ya Tuhanku Gaku memohon keringanan hatimenentukan pilihan menuju rahmatMuYa Tuhanku.....
Read more...

Rabu, 03 September 2008

Memakai Wordpress

0 Comment
Memakai WordpressWordpress adalah aplikasi blog berbasis PHP yang paling banyak digunakan pada saat ini. Wordpress sendiri telah memiliki fitur untuk menampilkan sindikasi di blog Anda tanpa menambah plugin lagi.Caranya adalah sebagai berikut:Buka file theme yang sedang aktif pada editor favorit anda. File ini biasanya diberi nama sidebar.php atau footer.php. Tergantung di mana anda ingin menampilkan sindikasi.Masukkan kode berikut ini untuk mengambil...
Read more...

Senin, 01 September 2008

Rumah Tipe 68

0 Comment
Rumah Tipe...
Read more...